Sunday, September 12, 2010

HADITS PALSU TENTANG NABI

Bismilahirrahmanirarhiim

Rasulullah SAW bersabda, "Hari kiamat tidak akan terjadi sebelum muncul tiga puluh orang dajjal pendusta yang semuanya mengaku nabi. Oleh karena itu, barangsiapa yang mengaku nabi, maka bunuhlah ia. Dan barangsiapa yang membunuh salah seorang dari mereka, maka ia akan masuk surga’." (HR. Ibnu Asakir)

Hadits inilah yangdipakai oleh golongan Islam Terorist membunuh nabi2.dan mengharmkan Ahmadiyah karena Muslim Ahmadiyah mengaku ada nabi setelah Rasul.

Sesungguhnya ALLAH memberitahukan kpd Nabi Muhammad saw ,kalau ada orang2 yg mengaku nabi setelah kamu, itu adalah tugas AKU, bukan tugas kamu Muhammad!

Sesungguhnya orang orang yang memecah belah agamanya dan mereka terpecah menjadi beberapa golongan, tidak ada sedikitpun tanggung jawabmu terhadapat mereka. Sesungguhnya urusan mereka hanya lah terserah kepada Allah, kemudian
Allah akan memberitahukan kepada mereka apa yang telah mereka perbuat.QS.6:159.

Tugas kamu Muhmmad adalah menyampaikan wahyu2 KU kpd masarakat dan mencontohkannya...tidak ada paksaan untuk mengikuti atau keluar dari Islam.

Maka berilah PERINGATAN ,(kepada peminum2alkohol, wanita2 penari,penjudi2 atau
kepada penyembah2 berhala, ajaran2 sesat dll) karena sesungguhnya kamu hanyalah
orang yang memberi peringatan. Kamu bukanlah orang yang berkuasa( diktator, atau
orang yang memaksa) atas mereka. Tetapi orang yang
berpaling,khafir(ingkar,melawan), maka ALLAH akan mengazabnya dengan azab yang
besar..(QS.88;21-22).

"Tugas kamu(Muhammad) hanya menyampaikan saja. Kami lah yang menghisab
perbuatan2 mereka" dan QS.13:40.

"Jika sekiranya kamu bersikap keras,kasar,jahat budi pekerti, berhati kasar
(tidak lemah lembut, tidak senyum ), niscaya larilah tamu-tamu itu dari kamu."
(QS.3:159 ). (Anti kekerasan).

Jika mereka tetap berpaling,maka sesungguhnya kewajiban yang dibebankan atas
kamu(Muhammad) hanyalah menyampaikan (amanat ALLAH ) dgn terang Qs 16 :82.

[QS 64:12] Dan taatlah kepada Allah dan taatlah kepada Rasul, jika kamu berpaling maka sesungguhnya kewajiban Rasul Kami hanyalah menyampaikan (amanat Allah) dengan terang.

Umat Islam itu adalah bersaudara QS 49:10, dan saling ingat mengingatkan satu
sama lain, dengan cara2 yang baik,kasih sayang dan bersabar QS 90:17, dan tidak
boleh memaksakan keiinginannya kepada saudara lain agar persau daraan tidak
pecah.Orang2 yang saling bernasehat ini adalah orang2 yang beruntung dan disebut
juga gol. kanan atau mulia.QS 103:3.Dan siapa2 yang beramal kebaikan ALLAH akan
memberikan pahala 10 kali lipat.QS 6:160.

Semoga ayat2 ALLAH itu dapat memperbaiki akhlaq dan aqidah kita
kepada aqidah yg benar dan murni.

Wassalamu'alikum wrwb

Creative Al Quran Study.
Al Quran gives the true solution
Book Seri I.
By Abdullatif.

No comments: