Thursday, March 01, 2007

MEASURING SUCCESS....

Oleh Latifabdul
Sukses menurut manusia sudah tentu bermacam macam ukurannya.
Seseorang sukses kalau dia memproleh apa yang dinginkannya.
Keinginan seseorang pun juga bermacam macam.

Sebaiknya kita merujuk kepada ALLAH yang menciptakan kita apa yang dinginakan oleh ALLAH,dan seorang yang sukses menurut ALLAH yang bagaimana.Mari kita merujuk kepada AL Quran.Orang Sukses adalah orang yang banyak mendapat hadiah2 dari ALLAH baik di dunia maupun di akhirat.
Seorang yang sukses harus mendapat pengakuan menurut Juri Agung(ALLAH) dan terbukti mendapat hadiah2 yang banyak dari ALLAH berbentuk rezeki,kebahagian, dan ketenangan.Inilah klasifikasi dari ALLAH.1."... Barangsiapa yang bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan ke luar.."Dan memberinya rezki dari arah yang tiada disangka-sangkanya. .(QS.65:2-3).Inilah orang yang sukses menurut ALLAH.Orang ini dipercaya dan dicintai oleh ALLAH dan diberi Reward(rezeki) yang banyak untuk kemaslahatan masarakat.Rezekinya banyak datang dari bermacam2 usahanya.contoh yang terdekat sekarang ini adalah Aa Gym dan Abuya Asharai(arqam).Kalau 10 000 orang beriman dan bertaqwa seperti Aa Gym, maka makmurlah negeri itu."Jikalau sekiranya penduduk negeri-negeri beriman dan bertaqwa, pastilah Kami akan melimpahkan kepada me-reka berkah dari langit dan bumi(kekayaan,kemakmuran), tetapi mereka (ulama2)mendus-takan (ayat-ayat Kami) itu, maka Kami siksa mereka(kemiskinan,kekacauan) di-sebabkan perbuatan mereka sendiri"QS.(7): 96)Ini janji ALLAH kepada orang2 yang sukses hidupnya di dunia ini akan diberi hadiah atau reward Syurga, tempat yang indah sekali dan nyaman."Sesungguhnya orang yang bertaqwa itu berada dalam syurga (tanaman-tanaman) dan dikdekatnya mata air mata air yang mengalir.Masuk lah kedalam dengan sejahtera lagi aman. QS.15;45."Jadi orang sukses saja di dunia, tapi tidak beriman kepada ALLAH belum disebut seorang sukses yang benar. Orang yang benar2 sukses itu adalah mendapat hadiah di dunia yang banyak dan mendapat hadiah pula di akirat nanti(Syurga)Kemudian di jelaskan oleh Rasul sebagai berikut; Orang yang sukses itu adalah orang2 yang banyak meninggalkan WARISAN kepada masarakat.Seperti Rasul katakan dibawah ini;Rasulullah bersabda: (Rasulullah menjelaskan tentang ayat diatas lebih renci)Sebaik baik warisan manusia sesudah mati ada 3 macam.HR Muslim.a).Anak yang saleh, yang baik, yang selalu mendoakan orang tuanya. Selama anak itu mendoakan orang tuanya selama itu pula orang tua yang meninggal mendapat pahala di kubur.b).Meninggalkan ilmu yang bermanfaat.Artinya seorang yang berilmu dan meningalkan buku2 yang berilmu sebelum meninggal dunia, maka selama ilmu2 itu bermanfaat untuk masarakat selama itu pula orang yang meninggal dunia,mendapat pahala di kubur.c) Meninggalkan warisan2 untuk anak2 dan masarakat. Artinya selama warisan2 seperti;Lestrik, Alat2 trasportasi, kesehatan, pertanian, Mesdjid, sekolah2, rumah sakit, fabrik2 ,gedung2 dll selama warisan2 itu bermanfaat untuk masarakat,selama itu pula orang yang meninggal dunia mendapat pahala di kubur.

Pertanyaan kepada diri kita; Bangsa mana yang banyak meningalkan warisan2 kepada kemanusian?

Ajakan saya mari kita perbanyak berkarya yang dapat memberikan manfaat kepada masarakat Indonesia kususnya , international umumnya.Demikian semoga ada manfaatnya bagi kita semua.salam..Latif

No comments: